42350
Publish Rabu, 03 Januari 2024
Dibaca 220 kali
Pada Selasa, 03 Januari 2024, Bapak Nawari, SH, S.Sos, MM, selaku Camat Waru melakukan peninjauan ke beberapa pintu air di sekitar wilayah Kecamatan Waru,yaitu Wadungasri, Kepuhkiriman, dan Tropodo.
Pintu air adalah salah satu infrastruktur untuk mengatasi masalah luapan air yang terjadi akibat banjir. Peningkatan sistem kontrol pintu air dapat memaksimalkan kinerja pengelolaan air pada daerah aliran air seperti sungai dan waduk. Pintu air berfungsi untuk mengendalikan air sehingga dapat mencegah air banjir dalam aliran cepat dan tinggi. Curah hujan yang tinggi dapat membuat debit air menjadi naik. Hal ini dapat mengakibatkan terjadinya banjir. Maka dari itu dibutuhkan alat pengendali air pada bendungan seperti Pintu Air. Peninjauan dilakukan untuk memastikan semua alat yang mendukung kinerja pintu air berfungsi dengan baik.
Bagikan :
BERITA POPULER
Selamat Idul Fitri 1445 Hijriah
Selasa, 09 April 2024
Apel Bulanan Korpri
Senin, 17 Juli 2023
Patroli Tiga (3) Pilar
Rabu, 24 Januari 2024
Pelayanan Legalitas UMKM
Selasa, 28 Mei 2024
BERITA TERKINI
Sambut Harjasda ke-166 Sidoarjo Banjir Diskon Satu Bulan Mulai 11 Januari 2025
Kamis, 09 Januari 2025
Selamat Hari Ulang Tahun KORPRI ke-53
Jumat, 29 November 2024
Selamat Hari Sumpah Pemuda
Senin, 28 Oktober 2024
Selamat Hari Santri 2024
Selasa, 22 Oktober 2024